Jumat, 10 September 2021

#Seri Pertama -The Science Of Succes- 7 Dimensi kesuksesaan Hidup.


Setiap manusia di muka bumi ini PASTI ingin sukses dalam hidupnya, dan ini telah menjadi hukum alam (sunnatullah) bahwa setiap manusia di bekali keinginan dan kemampuan untuk itu.

Namun sering kita dapati (bahkan sebagian besar manusia) orang-orang yang tidak sukses dalam kehidupannya dengan berbagai alasan yang menyertainya.

Nah, dari sekian banyak manusia yang masuk dalam kuadran orang-orang yang tidak sukses itu -semoga kita tidak termasuk di dalamnya-, menjalani hidupnya dalam kepahitan penyesalan dan keterpurukan hidup.

Maka, alangkah baiknya bila kita mengenal dimensi -dimensi dari kesuksesan dalam hidup ini.

berdasarkan buku yang ditulis oleh Bung "Yodhia Antariksa -The Science Of Succes-) ada 7 Dimensi kesuksesan dalam hidup kita.

7 Dimensi Kesuksesan tersebut adalah sebagai berikut : 

1. Sukses Kebahagian Jiwa,

2. Sukses Profesional

3. Sukses Finansial 

4. Sukses Sosial 

5. Sukses Spiritual 

6. Sukses keluarga


7. Sukses kesehatan dan kebugaran tubuh

#Bersambung

Seri Kesepuluh - Pernyataan Menuntut Kenyataan -

Dalam beberapa ayat yang disebut aamanuu, teriring pula kata wa ‘amilush-shaalihat. Kenapa? Karena Islam bukan agama kebatinan yang cukup di...